French Apple Cake (Gluten Free) Cara Bunda Vanesa Melani.
Anda dapat memasak French Apple Cake (Gluten Free) menggunakan 11 resep dan 8 langkah. Inilah cara Anda memasak ini.
Resep Untuk Membuat French Apple Cake (Gluten Free)
- Persiapkan 2 buah dari apel. Kupas kulit, buang biji & potong sedang.
- Persiapkan 1 sdm dari jeruk nipis.
- Anda membutuhkan 1 sdt dari bubuk kayu manis.
- Anda membutuhkan 90 gr dari gula aren.
- Kemudian 115 gr dari butter (suhu ruang).
- Kemudian 2 butir dari telur ukuran besar.
- Anda membutuhkan 1-2 sdm dari rhum (opsional).
- Anda membutuhkan 1 sdt dari vanilla extract.
- Anda membutuhkan 105 gr dari tepung singkong.
- Anda membutuhkan 1/4 sdt dari garam.
- Kemudian 1 sdt dari baking powder.
Langkah-langkah Pembuatan French Apple Cake (Gluten Free)
- Campur potongan apel, bubuk kayu manis & air jeruk nipis. Aduk rata.
- Kocok butter & gula hingga lembut, kira-kira 3 menit.
- Masukan telur satu persatu. Tambahkan vanilla ekstrak & rhum. Kocok rata. Jika adonan kelihatan pecah, itu wajar & tetap lanjutkan ke langkah selajutnya.
- Di dalam wadah campurkan tepung singkong, baking powder & garam. Aduk rata. Lalu masukan ke adonan butter & kocok dengan kecepatan rendah hingta tercampur rata.
- Masukan apel & aduk rata dengan spatula.
- Siapkan loyang ukuran 22cm. Oleskan butter/minyak, lalu alasi dengan baking paper & oleskan butter/minyak. Lalu tuangkan adonan cake & ratakan.
- Panggang dengan suhu 175° selama kurang lebih 30-40 menit, hingga bagian atas kecoklatan & bagian pinggir terlihat garing (ini saya agak kelamaan manggang, makanya warnanya gelap ya).
- Setelah cake matang & dingin. Hias dengan whipped cream atau gula halus. Bisa juga dihidangkan dengan ice cream vanilla :).